VISI
Menjadi
Program Studi Teknologi Industri Pertanian yang Unggul dalam Bidang Agroindustri Berkelanjutan Berdasarkan
Prinsip Keislaman di Kalimantan Timur Pada Tahun 2020.
MISI
- Menyelenggarakan program studi Teknologi Industri Pertanian yang unggul dalam menghasilkan sumberdaya manusia yang berkualitas dalam bidang teknologi dan manajemen agroindustri
- Menghasilkan lulusan sarjana islami berlandaskan Ahlussunnah Wal Jamaah
- Menjadi program studi yang menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian berdasarkan kemampuan keilmuan dan hasil-hasil penelitian kepada masyarakat.
- Menjalin kerjasama dengan stakeholder dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan dan mutu lulusan secara
Tidak ada komentar:
Posting Komentar